EFEKTIVITAS EDIBLE COATING DARI PATI SINGKONG TERHADAP SUSUT BOBOT DAN DAYA SIMPAN BUAH DUKU (LANSIUM DOMESTICUM)

  • Alex Sandro Tarihoran Universitas Jambi
  • Ade Adriadi Universitas Jambi
  • Juni Harlin Anggraini Universitas Jambi
  • Citra Amelia Purba Universitas Jambi
Keywords: Effectiveness of Edible Coating, Storability of Duku Fruit (Lansium domesticum),, Red Galangal Extract

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas edible coating dari pati singkong terhadap susut bobot dan daya simpan buah duku (Lansium domesticum).  Sampel penelitian ini adalah buah duku (Lansium domesticum). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan model rancangan yang digunakan pada penelitian ini adalah model Rancangan Acak Lengkap (RAL) non faktorial, yang terdiri dari 4 taraf dengan 3 kali ulangan. Berdasarkan hasil uji ANNOVA pada susut bobot yang telah dilakukan didapatkan hasil pemberian perlakuan edible coating dari pati singkong dengan kombinasi ekstrak lengkuas merah memberikan pengaruh yang sangat nyata/memberikan perbedaan yang sangat nyata terhadap kualitas (susut bobot) buah duku.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aini, S. N., Kusmiadi, R., dan Mey, N. 2019. Penggunaan Jenis dan Konsentrasi Pati Sebagai Bahan Dasar Edible Coating Untuk Mempertahankan Kesegaran Buah Jambu Cincalo Selama Penyimpanan (Syzygium samarangense [Blume] Merr. & LM Perry). Jurnal Bioindustri. 1(2), 186–202.

Alsuhendra, R. D. 2011. Pengaruh Penggunaan Edible Coating Terhadap Susut Bobot, pH dan Karekteristik Organoleptik Buah Potong Pada Penyajian Hidangan Dessert. Fakulas Teknik: Universitas Negeri Jakarta.

Dehya, M. 2015. Aplikasi Edible Coating Berbasis Pati Singkong Untuk Memperpanjang Umur Simpn Buah Naga Terolah Minimal. Skripsi: Institut Pertanian Bogor.

Kuswati, A.A, 2020. Aplikasi Ozon Untuk Mempertahankan Kualitas Buah Duku. Keteknikan Pertanian. 8(1) : 15-22.

Mayanti, T. 2009. Kandungan Kimia dan Bioaktivitas Tanaman Duku. Bandung : Unpad Press.

Mulyadi, A. F. 2014. Aplikasi Edible Coating Untuk Menurunkan Tingkat Kerusakan Jeruk Manis (Citrus sinensis) (Kajian Konsentrasi Karagenan dan Gliserol). Prosiding Seminar Nasional. Malang.

Miskiyah, Widaningrum dan C. Winarti. 2011. Apliikasi Edible Coating Bebasis Pati Sagu dengan Penambahan Vitamin C Pada Paprika : Preferensi Konsumen dan Mutu Mikrobiologi. Hort. 21(1) : 68-76.

Nur’aini, H dan S. Apriyani. 2015. Penggunaan Kitosan Untuk Memperpanjang Umur Simpan Buah Duku (Lansium domesticum Corr.). Agritepa. 1(2).

Nugraha, M. 2017. Pengaruh Berbagai Konsentrasi Edible Coating Dari Pektin Kulit Jeruk Siam Jember dan Suhu Penyimpanan Terhadap Masa Simpan Buah Jambu Biji (Psidium guajava L.) Variates Getas Merah. Skripsi, Yogyakarta: UMY.

Nurlina, dan A. Y. 2014. Aplikasi Edible Coating Dari Pektin Jeruk Songhi Pontianak (Citrus nobilis var Microcarpa) Pada Penyimpanan Buah Tomat. JKK, 3(4), 11–20.

Nurlatifah., D. Cakrawati dan P.R. Nurcahyani. 2017. Aplikasi Edible Coating Dari Pati Umbi Porang Dengan Penambahan Ekstrak Lengkuas Merah Pada Buah Langsat. Edufortech .2(1):4-14.

Saragih, D.P., Elfrida dan A. L. Mawardi. 2019. Pengaruh Konsentrasi Kitosan Cangkang Kepiting Terhadap Daya Tahan Buah Duku (Lansium domesticum). Jeumpa. 6(2).

Sulistyowati, J. 2000. Karakterisasi Biodegradable Film Dengan Plasticizer Gliserol dan Aplikasinya Terhadap Pengawetan Buah Kelengkeng. Skripsi.UGM.

Utama, I. M. S. dan N. L. Yulianti. 2015. Pengaruh Pelapis Emulsi Minyak Wijen dan Minyak Sereh Terhadap Mutu dan Masa Simpan Buah Tomat (Lycopersicon esculentum Mill). Bali: Universitas Udayana.

Widaningrum, Miskiyah dan C. Winarti. 2015. Edible Coating Berbasis Pati Sagu Dengan Penambahan Antimikroba Minyak Sereh Pada Paprika: Preferensi Konsumen dan Mutu Vitamin C. Agritech. 35(1).

Winarti, C., Miskiyah dan Widaningrum. 2012. Teknologi Produksi dan Aplikasi Pengemas Edible Antimikroba Berbasis Pati. Litbang Pertanian. 31(3):85-93.

Published
2023-04-20
How to Cite
Tarihoran, A. S., Adriadi , A., Anggraini, J. H., & Purba, C. A. (2023). EFEKTIVITAS EDIBLE COATING DARI PATI SINGKONG TERHADAP SUSUT BOBOT DAN DAYA SIMPAN BUAH DUKU (LANSIUM DOMESTICUM). Bio-Lectura : Jurnal Pendidikan Biologi, 10(1), 74-81. https://doi.org/10.31849/bl.v10i1.12567
Section
Article
Abstract viewed = 562 times
PDF downloaded = 585 times