HUBUNGAN POLA ASUH ORANGTUA DENGAN CAPAIAN PERKEMBANGAN ANAK

  • Reswita Reswita
Keywords: Pola Asuh Orangtua, Hasil Belajar anak

Abstract

Keluarga, terutama orangtua, memberikan contoh kepada anak-anaknya dan juga memberikan perlakuan yang baik kepada anaknya dalam belajar agar mencapai perkembangan dengan baik dan dapat  meraih cita-cita yang diinginkannya serta dapat berguna bagi keluarga mereka pada masa yang akan datang. Namun, dari fenomena yang terjadi di lapangan dapat dilihat banyak terjadi penyimpangan tingkah-laku anak-anak dan remaja. Salah satu penyebabnya adalah pola asuh orangtua yang kurang baik terhadap anak, antara lain kegagalan dalam memantau anak secara memadai, mendisiplinkan anak yang kurang efektif, dan kurangnya kasih sayang orangtua terhadap anaknya serta kurang memberikan tanggung jawab kepada anaknya atas tindakan yang dilakukan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif korelasional. sampel penelitian ini adalah anak usia dini di TK Cahaya Bunda yang berjumlah 25. Instrumen penelitian ini berupa angket mengenai pola asuh orangtua dan hasil belajar anak berupa capaian perkembangan anak. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan teknik statistik Korelasi Product Moment melalui bantuan  program Microsoft Office Excel dan SPSS versi 16.0. Temuan hasil penelitian mengungkapkan bahwa  hasil penelitian menunjukan ada hubungan positif dan signifikan antara pola asuh orangtua dengan hasil belajar anak anak, dengan nilai koefisien korelasi variabel X dan Y yaitu 0,817 dengan taraf signifikan 0,01 dengan jumlah responden 25  serta dengan tingkat keeratan hubungan berada pada kategori sangat kuat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. Muri Yusuf. 2005. Metodologi Penelitian. Padang: UNP Press.
Dimyati.1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Hurlock, EB. 1990. Perkembangan Anak (Terjemahan MK, Tasam T Jandrasa). Jakarta: Erlangga.
__________. 1997. Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan (Terjemahan Istiwidiyati,dkk).Jakarta: Erlangga.
Muazar Habibi. 2011. Bimbingan Bagi Orangtua dalam Penerapan Pola Asuh untuk Meningkatkan Kematangan Sosial Anak. Bandung: Universitas Putera Indonesia. Jurnal Online. (diakses pada tanggal 20 September 2013)
Nana Sudjana. 2004. TeknologiPengajaran. Bandung: PT Remaja Rosdikarya.
____________. 2005. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdikarya.
Riduwan. 2006. Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru, Karyawan, dan Peneliti Pemula. Slameto.1991. Belajar Dan Faktor- factor yang mempengaruhinya. Jakarta: RinekaCipta.
Shochib. 1998. Pola asuh Orang Tua. Jakarta: Rineka Cipta

Purwanto Ngalin. 1992. Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi. Bandung: Remaja Rosdakarya

Slameto.1991. Belajar Dan Faktor- factor yang mempengaruhinya. Jakarta: RinekaCipta.
Sri Wahyuni. 2017. Motivasi ANak Usia dini yang berasal dari Keluarga Miskin dan implikasi dalam pelayanan Konseling. Pekanbaru: UNILAK
Published
2017-10-10
How to Cite
Reswita, R. (2017). HUBUNGAN POLA ASUH ORANGTUA DENGAN CAPAIAN PERKEMBANGAN ANAK. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 72-81. https://doi.org/10.31849/paudlectura.v1i1.506
Abstract viewed = 1022 times
Reswita pdf. downloaded = 0 times

Most read articles by the same author(s)