Analisis Pemahaman Bahasa Inggris: Pengantar Pembelajaran

(Studi Kasus Mahasiswa Akuntansi Universitas Pekalongan)

  • Riski Sulistiyaningsih STMIK Widya Pratama Pekalongan
  • Arum Ardianingsih Universitas Pekalongan
  • Mella mardayanti Universitas Pekalongan
Keywords: Keywords: language skills, supporting and inhibiting factors, Kata kunci: keterampilan berbahasa, faktor pendukung dan penghambat

Abstract

Abstract

The process of learning English at the university involves four language skills, namely listening, speaking, reading, and writing skills. These four skills are related to students' vocabulary mastery. In the process of learning English there are several supporting and inhibiting factors faced by students. However, from all these factors it was found that mastery of many vocabularies is the most important thing in understanding the material presented during the English learning process.

Keywords: language skills, supporting and inhibiting factors

Abstrak

Proses pembelajaran Bahasa Inggris  di tingkat universitas melibatkan empat keterampilan berbahasa yaitu keterampilan mendengarkan (listening), berbicara (speaking), membaca (reading), dan menulis (writing). Keempat keterampilan tersebut berkaitan dengan kemampuan penguasaan kosakata (vocabulary) yang dimiliki oleh mahasiswa. Dalam proses pembelajaran Bahasa Inggris terdapat beberapa faktor pendukung dan penghambat yang dihadapi oleh mahasiswa. Namun, dari semua faktor tersebut ternyata didapatkan hasil bahwa penguasaan kosakata (vocabulary) yang banyak merupakan hal yang paling utama dan penting dalam memahami materi yang disampaikan selama proses pembelajaran Bahasa Inggris berlangsung. 

Kata kunci: keterampilan berbahasa, faktor pendukung dan penghambat

Downloads

Download data is not yet available.

References

Acat, Bahaddin. M, dkk. 2016. Measuring Listening Comprehension skill of 5th Grade School Students with the Help of Web Based System. International Journal of Instruction Vol 9, No. 1. Turkey: Eskisehir Osmangazi University. Accessed on March 14, 2017. http://www.eiji.net/dosyalar/iji_2016_1_contents.pdf

Ahmad, S. (2005). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Ciputat Press.

Astuti, Desi Sri dan Sari, Dian Shinta. (2021). Analisis Kesulitan Membaca Teks Bahasa Inggris pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika. Jurnal Pendidikan Bahasa, Vol. 10, No. 2, Desember 2021. DOI: 10.31571/bahasa.v10i1.3270 https://journal.ikippgriptk.ac.id › bahasa › article › view

Dewi, Kade Restika. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning dengan Media Zoom untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Pemahaman Bahasa Inggris pada SMK Negeri 1 Amlapura. Jurnal Lampuhyang. Vol. 12 No. 2, 121-136. https://e-journal.stkip-amlapura.ac.id

Faiza, Dinar dan Mayekti, Meilina Haris. (2022). Fiction Writing In Wattpad As A Learning Media For Improving The Students’ Writing Skill In English Language Teaching Department Unu Purwokerto. Edulingua: Jurnal Linguistiks Terapan dan Pendidikan Bahasa Inggris Vol 9, No 1 (2022) 1-12 DOI: 10.34001/edulingua.v9i1.2515

Fahmi, Sri dan Rahmijati, Cynantia. (2021). Improving Students’ Writing Skill Using Grammarly Application For Second Grade In Senior High School. PROJECT (Professional Journal of English Education). e–ISSN 2614-6258. Volume 4, No. 1, January 2021. https://journal.ikipsiliwangi.ac.id › article

Fajri, Nurul dan Nurmainiati. (2019). Faktor-Faktor Yang Menyebabkan Kesukaran Siswa Memahami Teks Bahasa Inggris. Jurnal Ilmiah Bahasa Inggris, P ISSN: 2548-9461. Vol. 4 No. 2, Juni – November 2019. STKIP An-Nur, Universal Publishing dan YPPAB Banda Aceh. http://jurnal.stkipan-nur.ac.id/index.php/jibi/article/view/141

Gilakjani, Abbas. Pourhosein, Sabouri. Narjes, Banou. 2016. Listening Comprehension Difficulties in English Language Learning: A Literature Review. Iran: Published by Canadian Center of Science and Education Islamic Azad University.123-133. Accessed on March 14, 2017. files.eric.ed.gov/fulltext/EJ1101226.pdf

Gischa, Serafica. (2022). Hakikat Keterampilan Berbahasa. tersedia https://www.kompas.com/skola/read/2022/06/21/200000869/hakikat-keterampilan-berbahasa?page=all. diakses 20 April 2023

Merlin dan Hente, Asri. (2019). Korelasi antara Pemahaman Mendengarkan dan Kemampuan Berbicara pada Semester Ketiga Mahasiswa jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Muhammadiyah Palu. Jurnal Kolaboratif Sains. e-ISSN No. 2623-2022. Vol.2 No.1 (2019). DOI: https://doi.org/10.56338/jks.v2i1.648

Muamar, Hente, Asri, dan Arid, M. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemampuan Berbicara Siswa Semester Empat Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Di Universitas Muhammadiyah Palu. Jurnal Kolaboratif Sains. e-ISSN No. 2623-2022. Vol.2 No.1 (2019). DOI: https://doi.org/10.56338/jks.v2i1.641

Mubarok, Husni, dkk. (2022). Meaningful Learning Model Through Contextual Teaching And Learning; The Implementation In English Subject. Edulingua: Jurnal Linguistiks Terapan dan Pendidikan Bahasa Inggris Vol 9, No 1 (2022) 23-34 DOI: 10.34001/edulingua.v9i1.3159

Nofitri, Zartika dan Noveria, Ena. 2020. Hubungan Kemampuan Membaca Pemahaman dengan Kemampuan Menulis. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah, Vol. 9, No. 2, Juni 2020; Seri A 80-86. https://media.neliti.com/media/publications/475354-none-a1b2e07b.pdf

Nurhalimah, dkk. (2022). A Need of English Teacher Professional Competence in 21st century. Edulingua: Jurnal Linguistiks Terapan dan Pendidikan Bahasa Inggris Vol 9, No 1 (2022) 13-24 DOI: 10.34001/edulingua.v9i1.2345

Obisuru, Mathelda dan Purbani, Widyastuti. (2016). Kemampuan Menulis Bahasa Inggris Siswa Melalui Self-Editing And Self-Correcting Berdasarkan Analisis Kesalahan Gramatikal Dan Kosakata. Jurnal LingTera. ISSN: 2477-1961. Vol.3 No.1. DOI: http://dx.doi.org/10.21831/lt.v3i1.8473 http://journal.uny.ac.id/index.php/ljtp

Parmawati, A., Santoso, I., & Yana, Y. (2020). Improving Students’writing Skill Through

Round Table Technique. ELTIN JOURNAL, Journal of English Language Teaching in Indonesia, 8(2), 103-111. https://doi.org/10.22460/eltin.v8i2.p103-111

Sinaga, F. (2010), Peranan Bahasa Inggris Dalam Era Globalisasi. Tersedia: htpp://kursusinggris.wordpress.com, diakses tanggal 20 Maret 2023.

Masyhudi, Lalu dan Putra, Ida Nyoman. (2017). Faktor-faktor Dominan Mempengaruhi Kemampuan Bahasa Inggris Mahasiswa Semester Akhir Akpar Mataram. Media Bina Ilmiah. ISSN No. 1978-3787. Vol.11 No.5, 78-81. http://www.lpsdimataram.com

Pujiastuti, Arik Umi. (2018). Analisis Kemampuan Bahasa Produktif Dan Reseptif Pada Siswa Tuna Rungu Di Sdn Inklusi Kecamatan Montong Kabupaten Tuban. Prosiding SNasPPM. e-ISSN: 2580-3921. Vol.3 No.1. Hal. 44-47. http://prosiding.unirow.ac.id/index.php/SNasPPM/article/view/141#

Widodo, Urip. (2020). Faktor-Faktor Motivasi Dalam Pembelajaran Bahasa Inggris. Jurnal Pendidikan, Sains Sosial dan Agama. Hal 48-64. DOI: 10.53565/pssa.v5i2.110

Uno, H. B. (2016). Teori Motivasi & Pengukurannya: Analisis di Bidang Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Zulfitri dan Nurlaeli. (2020). Sebuah Analisa Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Kesulitan Berbicara Bahasa Inggris Pada Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris Umn Al – Washliyah Medan, Tahun Pelajaran 2019-2020 (Analisa Studi Psycholinguistics) Prossiding Seminar Hasil Penelitian Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah, Medan. Vol. 3 No. 1, 580-589. https://e-prosiding.umnaw.ac.id/index.php/penelitian/article/view/598

Published
2023-09-12
Abstract viewed = 85 times
PDF downloaded = 56 times