MUSEUM PERMAINAN TRADISIONAL MELAYU RIAU

  • Junaidi Junaidi Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Lancang Kuning
  • Imbardi Imbardi Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Lancang Kuning
  • Sudarmin Sudarmin Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Lancang Kuning
Keywords: Melayu Riau, Museum, permainan tradisional

Abstract

Masa kecil merupakan masa yang paling bahagia setiap orang tak terkecuali bagi orang melayu Riau,biasa nya masa anak-anak sarat dengan permainan dan hiburan.ada berbagai macam permainan yang biasa di mainkan oleh anak-anak suku melayu di Riau dulunya.namun tampaknya pada zaman sekarang permainan-permainan tradisional ini sudah mulai di tinggalkan oleh anak-anak. mereka kini lebih suka dengan mainan-mainan modern.Tujuan penelitian ini yaitu merancang suatu wadah untuk masyarakat Riau untuk mengetahui peninggalan budaya melayu Riau dalam bentuk permainan tradisional masyarakat melayu Riau. Metode penelitian yang digunakan dengan pendekatan arsitektur  melayu. Museum permainan tradisional melayu Riau ialah suatu wadah atau tempat mengumpulkan, memelihara, meneliti, memamerkan, rekreasi dan  edukasi mengenai beraneka jenis permainan tradisional melayu Riau.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Junaidi Junaidi, Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik Universitas Lancang Kuning

Masa kecil merupakan masa yang paling bahagia setiap orang tak terkecuali bagi orang melayu Riau,biasa nya masa anak-anak sarat dengan permainan dan hiburan.ada berbagai macam permainan yang biasa di mainkan oleh anak-anak suku melayu di Riau dulunya.namun tampaknya pada zaman sekarang permainan-permainan tradisional ini sudah mulai di tinggalkan oleh anak-anak. mereka kini lebih suka dengan mainan-mainan modern.Tujuan penelitian ini yaitu merancang suatu wadah untuk masyarakat Riau untuk mengetahui peninggalan budaya melayu Riau dalam bentuk permainan tradisional masyarakat melayu Riau. Metode penelitian yang digunakan dengan pendekatan arsitektur  melayu. Museum permainan tradisional melayu Riau ialah suatu wadah atau tempat mengumpulkan, memelihara, meneliti, memamerkan, rekreasi dan  edukasi mengenai beraneka jenis permainan tradisional melayu Riau.

Published
2019-01-31
Abstract viewed = 333 times
pdf downloaded = 334 times