Aplikasi Pembelian Air Minum Isi Ulang Berbasis Android

  • Fajar Ratnawati Politeknik Negeri Bengkalis
  • Muhamad Azren Politeknik Negeri Bengkalis
  • Agus Tedyyana Politeknik Negeri Bengkalis
Keywords: Aplikasi, Android, Pemesanan air minum

Abstract

Pembelian air minum isi ulang sebagaimana diketahui adalah salah satu usaha jasa pengisian air minum yang semakin lama semakin banyak dikenal, pada saat ini para pembeli air minum isi ulang harus mendatangi depot hanya untuk membeli air minum isi ulang sehingga membuat masyarakat kesulitan untuk mencari air minum isi ulang, karena pembeli harus mencari lokasi depot terlebih dahulu dan membutuhkan waktu yang cukup lama hanya untuk membeli air minum isi ulang. Oleh sebab itu berdasarkan masalah yang terjadi saat ini, dibuat aplikasi pembelian air minum isi ulang berbasis android. Aplikasi ini untuk melayani masyarakat dalam pembelian air minum isi ulang, dan pengusaha depot untuk membuka peluang usahanya melalui aplikasi tersebut. Aplikasi pembelian air minum isi ulang berbasis android ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman Java, PHP dan Database MySQL. Dengan adanya aplikasi ini dapat membantu dalam proses pembelian air  minum isi ulang dan memilih jenis air dari depot. Aplikasi ini dapat berjalan dengan baik pada smartphone Android mulai dari versi 4.4.4 (Lollipop) hingga versi 8.0 (Oreo). Selain itu aplikasi ini juga dapat mempermudah kurir depot mengantar air minum isi ulang dengan tracking lokasi konsumen.

 

Kata kunci: :  Aplikasi, Android, Pemesanan air minum

 

Abstract

 The purchase of refill drinking water as it is known is one of the drinking water filling services businesses that are increasingly known, nowadays the buyers of refill drinking water must go to the depot only to buy refill drinking water which makes it difficult for people to find drinking water repeat, because the buyer must look for a depot location first and need a long time just to buy refill drinking water. Therefore, based on the problems that occur at this time, an application for purchasing refillable drinking water based on Android is made. This application is to serve the community in purchasing refill drinking water, and the depot businessman to open his business opportunities through the application. This Android-based refill drinking water purchase application was built using the Java programming language, PHP and MySQL Database. With this application can help in the process of purchasing water to drink refills and choose the type of water from the depot. This application can run well on Android smartphones ranging from version 4.4.4 (Lollipop) to version 8.0 (Oreo). In addition this application can also make it easier for depot couriers to deliver refill drinking water with the location tracking of consumers.

 
Keywords: Application, Android, Ordering drinking water

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Rahman, Fauzi, and Santoso Santoso. "Aplikasi Pemesanan Undangan Online." Jurnal Sains dan Informatika 1.2 (2017).

Soegoto, Eddy Soeryanto. Entrepreneurship Menjadi Pebisnis Ulung. Elex Media Komputindo, 2013.

Hizair MA. 2013. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia. Jakarta: Tamer

Lessard, Jeff, and Gary Kessler. "Android Forensics: Simplifying Cell Phone Examinations." (2010).

Evanita, Evanita, and Bagus Kurniawan. "SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE JAMUR TIRAM MUSHROOM HOUSE BERBASIS WEB." Jurnal DISPROTEK 8.1 (2017).

Fanuel, I. Wayan Archly Fianto, Edhy Sutanta, and Uning Lestari. "PEMANFAATAN METODE LOCATION BASED SERVICE PADA APLIKASI PENCARIAN LOKASI RUMAH IBADAH TERDEKAT DI KOTA PALU BERBASIS ANDROID." Jurnal Script 5.1 (2017).

Yulianto, Budi, and Rita Layona. "An Implementation of Location Based Service (LBS) for Community Tracking." ComTech: Computer, Mathematics and Engineering Applications 8.2 (2017): 69-75.

Nurnawati, Erna Kumalasari, and Suwanto Raharjo. "PEMETAAN CAGAR BUDAYA DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA BERBASIS MOBILE." Jurnal Script 4.1 (2017)., 4(1), 27-35.

Gunawan, K., dan Purnama, B.E. Implementation of Location Base on Tourism Place in West Nusa Tenggara by using Smartphone, Internasional Journal of Advanced Computer Science and Apllication, (2015) 160-166.

Gata, Windu, and Grace Gata. "Sukses membangun aplikasi penjualan dengan java." Jakarta: Elex Media Komputindo (2013)

Published
2019-05-27
How to Cite
Fajar Ratnawati, Muhamad Azren, & Agus Tedyyana. (2019). Aplikasi Pembelian Air Minum Isi Ulang Berbasis Android. Digital Zone: Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 10(1), 88-100. https://doi.org/10.31849/digitalzone.v10i1.2347
Abstract viewed = 3187 times
PDF downloaded = 1386 times