Implementasi Shambatan Application Guna Mengoptimalkan Program Bantuan Dana Untuk Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Desa Kecamatan Lumbir

  • Muhamad Awiet Wiedanto Prasetyo awiet Universitas Amikom Purwokerto
  • Muhamad Rezha Riaqia Putra Universitas Amikom Purwokerto
Keywords: BKAD, VORD, Shambatan Application

Abstract

Abstrak

Badan Kerjasama Antar Desa (BKAD) Satria Mandiri Kecamatan Lumbir sebagai salah satu lembaga yang bergerak dalam Bidang Jasa yang menyalurkan bantuan dana kepada usaha-usaha kecil yang membutuhkan dana pinjaman dalam upaya mendukung pemerintah dalam meningkatkan Bidang Usaha Kecil dan Menengah (UKM). Permasalahan seperti ketua anggota kelompok harus datang dengan membawa persyaratan administrasi pengajuan proposal pinjaman bantuan, solusi yang ditawarkan oleh pihak instansi dengan cara survey langsung untuk mengecek dan membawa persyaratan administrasi. Dengan solusi yang ditawarkan terdapat permasalahan berkas fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP), atau pengajuan surat perjanjian kontrak rusak terkena air hujan, mengingat saat ini masuk dimusim penghujan. Permasalahan selanjutnya adalah banyaknya data yang tersimpan tidak pada satu file (Microsoft Excel), Cara tersebut juga akan menyulitkan pihak instansi untuk melaporkan data keuangan yang tersimpan pada periode tahun yang berbeda untuk diserahkan Dinas Sosial Kabupaten Banyumas. Solusi yang ditawarkan oleh pihak peneliti dengan Metode Viewpoint Oriented Requirement Definition (VORD) akan menghasilkan aplikasi untuk optimalisasi program bantuan dana guna pemberdayaan ekonomi masyarakat desa

Downloads

Download data is not yet available.

References

N. Hidayah, “Analisis Kinerja Keuangan Pada Koperas Serba USaha Bina Usaha Di Kabupaten Gowa, “ Skripsi, Makasar, Universitas Negeri Makasar, 2016.

I. G. P. G. P. Isa., dan Hartawan, “Perancangan Aplikasi Koeprasi Simpan Pinjam Berbasis Web (Studi Kasus Koperasi Mitra Setia), “ Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi, vol. 5, no, 10, p. ISSN: 2088-6969, 2016.

R. Ahmad, La Ode Ismail., dan Sinen, “Penerapan Sistem Informasi Manajemen Pendidikan Dalam Proses Pembelajaran Di SMP Negeri 21 Makasar,” J. Idaarah, vol. 1, no. 2, 2017.

A. Faizal, “Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Manajemen Simpan Pinjam Pada Koperasi Pegawai Republik Indonesia Universitas Negeri Padang (KPRI-UNP) Berbasis Web dan SMS Gateway, “Naskah Publ. Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang, 2016.

M. N. Ariani., dan Utomo, “Kajian Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan menengah (UMKM) Di Kota Tarakan,” J. Organ. dan Manaj., vol. 13, no. 2, 2017.

E. D. dan S. A. Suryaningsih, “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Anggota KJRS KUM3 Rahmat Surabaya,” J. Ekon. Islam, vol. 1, pp. 55–54, 2018.

R. I. G. P. Aryantha, “Analisis dan Perancangan Sistem Koperasi Simpan Pinjam Di Koperasi Monang Maning Menggunakan Visual Studio C#.Net,” Naskah Publ. STMIK AMIKOM Yogyakarta, 2010.

T. Desyani, “Perancangan Sistem Pembayaran Elektronik Berbasis Radio Frequency Identification (RFID) pada Waserda Karyawan PT. Multi Karya Usaha,” J. Teknol. Sist. Inf. dan Apl., vol. 1, p. ISSN: 2654-3788, 2018.

Y. R. Ramadhani., dan Lantin, “Sistem Informasi Simpan Pinjam Berbasis Website Koperasi RikRik Gemi SMKN 15 Bandung,” J. Informatika., vol. 3, no. 2 p. ISSN: 2355-6579, 2016

S. Alvisha Farrasita Istifani., dan., “Rancang Bangun Aplikasi Koperasi Simpan Pinjam Dengan Metode Viewpoint Oriented Requirement Definition,” J. Sisfo, vol. 7, no. 2, 2018.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif R&D. 2017.

I. Sommerville, “Viewpoints For Requirements Engineering,” no. September, 2013.

M.B. Wibawa, “Pengayaan Metode Viewpoint Oriented Requierement Definition dengan CMII dan Metode Proto Personas untuk analisis Kebutuhan, “ Thesis, Depok, Universitas Guna Darma, 2014.

Published
2019-11-02
How to Cite
awiet, M. A. W. P., & Muhamad Rezha Riaqia Putra. (2019). Implementasi Shambatan Application Guna Mengoptimalkan Program Bantuan Dana Untuk Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Desa Kecamatan Lumbir. Digital Zone: Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 10(2), 157-167. https://doi.org/10.31849/digitalzone.v10i2.3139
Abstract viewed = 393 times
PDF downloaded = 300 times