Penanganan Overdispersi pada Faktor-Faktor yang mempengaruhi Stunting di Kabupaten Blitar menggunakan Regresi Binomial Negatif

  • Amaliya Asyraful Hida Universitas Nahdlatul Ulama Blitar
  • Rizka Rizqi Robby Universitas Nahdlatul Ulama Blitar
  • Rachmadania Akbarita Universitas Nahdlatul Ulama Blitar
  • Muhammad Nur Haqqul Qomarudin Universitas Nahdlatul Ulama Blitar
Keywords: Stunting, Balita, Regresi Binomial Negatif

Abstract

Stunting merupakan kondisi anak balita dimana bayi tidak maksimal dalam pertumbuhannya yang disebabkan karena kekurangan gizi sehingga berakibat kondisi anak gagal bertumbuh. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan kasus stunting yang terjadi di Kabupaten Blitar Tahun 2020 menggunakan Regresi Binomial Negatif serta faktor yang mempengaruhi stunting secara siginifikan. Data penelitian ini didapatkan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Blitar yang terdiri atas 22 puskesmas. Penelitian ini menggunakan lima variabel prediktor (1) jumlah balita yang telah mendapatkan asi ekslusif, (2) rasio bobot bayi terlahir kurang, (3) rasio balita yang kekurangan gizi, (4) rasio balita yang telah terimunisasi dasar dengan lengkap, (5) total rumah balita bersanitasi layak, variabel respon yang digunakan yaitu jumlah kasus stunting. Hasil penelitian ini dadapatikan bahwa variabel yang mempengaruhi dengan signifikan pada kasus stunting di Kabupaten Blitar pada tahun 2020 adalah pada anak balita yang memperoleh asi secara eksklusif serta pada balita dengan imunisasi dasar yang telah terlengkapi terlihat dari nilai p-value antar variabel yaitu sebesar 0,009 dan 0,047.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andalia, F., & Setiawan, E. B. (2015). Pengembangan sistem informasi pengolahan data pencari kerja pada dinas sosial dan tenaga kerja kota padang. KOMPUTA, 93-98.

Anik, M. (2010). Ilmu kesehatan anak dalam kebidanan. Jakarta: Trans Info Media.

Apriluana, G., & Fikawati, S. (2018). Analisis faktor-faktor risiko terhadap kejadian stunting pada balita (0-59 bulan) di negara berkembang dan asia tenggara. Media penelitian dan pengembangan kesehatan, 247-257.

Aulia, S., Izzati, R. H., & Dodi, D. (2014). Penerapan regresi poisson dan binomial negatif dalam memodelkan jumlah kasus penderita aids di indonesia berdasarkan faktor sosiodemografi. Jurnal matematika UNAND, 58-65.

Fahrezal, Z., Muftih, A. A., Yolanda, r., & Franky, A. O. (2021). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi stunting pada balita di kota gorontalo menggunakan regresi binomial negatif. JAMBURA journal of probability and statistics, 48-55.

Fathurahman, M. (2010). Pemilihan model regresi terbaik menggunakan akaike’s information criterion. EKSPONENSIAL, 26-33.

Hardin, J., & Hilbe, J. (2007). Generalized linear models and extensions. Texas: Stata press.

Ismail, N., & A.A, J. (2007). Handling overdispersion with negative binomial and generalized poisson regression model. Causalty actuarial society forum. Malaysia.

Kemenkes, R. (2016). Profil kesehatan RI tahun 2016. Jakarta: Kementrian kesehatan RI.

Murtie, A. (2013). Mengajari anak calistung sejak dini dengan bermain. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Prahutama, A., Sudarno, Suparti, & Mukid, M. A. (2018). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi angka kematian bayi di jawa tengah menggunakan regresi generelized poisson dan binomial negatif. Jurnal matematika UNAND.

Primadasa, D. G., & Muharam, H. (2015). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi dividend payout ratio pada perusahaan manufaktur yang listed di bei tahun 2008 – 2012. Diponegoro journal of management, 1-15.

Rosidah, L. K., & Harsiwi, S. (2017). Hubungan status gizi dengan perkembangan balita usia 1-3 tahun (di posyandu jaan desa jaan kecamatan gondang kabupaten nganjuk ). Jurnal kebidanan dharma husada kediri, 24-37.

Sri, H. S., & Siti, N. (2020). Analisis faktor yang mempengaruhi kejadian stunting pada balita di wilayah puslesmas kabupaten pati. Community of publishing in nursing (COPING), 382- 393.

Suyono. (2015). Analisis regresi untuk penelitian. Yogyakarta: deepublish.

Widarjono, A. (2007). Teori dan aplikasi untuk ekonomi dan bisnis. Yogyakarta: Fakultas ekonomi universitas islam indonesia.

Zubedi, F., Aliu, M. A., Rahim, Y., & Oroh, F. A. (2021). Analisis faktor yang mempengaruhi stunting pada balita di kota gorontalo menggunakan regresi binomial negatif. JAMBURA Journal of probability and statistics, 48-55.

Pemerintah Kabupaten Blitar .(2021).[Online].Tersedia: https://www.blitarkab.go.id/2021/12/16/tekan-angka-stunting-pkk-kabupaten-blitar- gelar-bhakti-sosial/ yang direkam pada 16 Desember 2021.[08 Januari 2022].

Published
2022-09-11
Abstract viewed = 361 times
pdf downloaded = 328 times