ANALISIS PENERAPAN TRANSFORMASI DIGITAL PADA UMKM PABRIK TEMPE CAP ANGSA MENGGUNAKAN METODE SWOT

  • Shulhan Abdul Gofar Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Febi Nur Salisah Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Megawati Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Zarnelly Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
Keywords: BMC, Digital, SWOT, Teknologi Informasi

Abstract

UMKM Pabrik Tempe Cap Angsa merupakan usaha agroindustri pengolahan kedelai menjadi tempe dengan sistem pengolahan semi modren. Permasalahan yang dihadapi saat ini adalah kurangnya memanfaatkan teknologi informasi digital dalam mempromosikan produk, keterbatasan akses pasar, kurangnya analisis data berupa perilaku pelanggan dan tren pasar. Penelitian ini menggunakan metode analisa SWOT dan dikombinasikan dengan Business Model Canvas (BMC) untuk memetakan model bisnis yang dapat dijadikan pedoman pengembangan bisnis dalam transformasi digital. Penelitian ini menunjukkan hasil faktor internal 0,20375 dan nilai faktor eksternal 0,18125 yang mana terletak di kuadran I yang merupakan strategi agrasif, strategi agresif menghubungkan antara Kekuatan (Strength) dan Peluang (Opportunity). Terdapat beberapa alternatif strategi yang tepat untuk UMKM Pabrik Tempe Cap Angsa dirumuskan melalui Business Model Canvas yang memetakan 9 blok peningkatan bisnis.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] D. A. Megawaty, D. Alita, and P. S. Dewi, “Penerapan Digital Library Untuk Otomatisasi Administrasi Perpustakaan,” J. Soc. Sci. Technol. Community Serv., vol. 2, no. 2, pp. 121–127, 2021.
[2] R. A. Kristina, “Analisis Usaha Agroindustri Dan Pemasaran Tempe di Kecamatan Payung Sekaki (Studi Kasus Pada Usaha Tempe ‘Cap Angsa’).” Universitas Islam Riau, Pekanbaru, 2021.
[3] N. Lelasari, Candiwan, H. M. Jumhur, M. Ariyanti, and S. Dharmoputra, “Pengukuran Maturity Level Cobit 5 Dan Domain Dss (Deliver, Service, and Support) Pada Regulasi Sandbox Ojk Klaster Aggregator,” JATISI (Jurnal Tek. Inform. dan Sist. Informasi), vol. 8, no. 2, pp. 561–572, 2021, doi: 10.35957/jatisi.v8i2.843.
[4] M. J. Jasmin, F. Ulum, and M. Fadly, “Analisis Sistem Informasi Pemasaran Pada Komunitas Barbershops Menggunakan Framework COBIT 5 Domain Deliver Service And Support (DSS),” J. Teknol. Dan Sist. Inf., vol. 2, no. 3, pp. 66–80, 2021.
[5] E. Zuraidah and B. M. Sulthon, “Audit Sistem Informasi Penjualan Pada UMKM MAM Menggunakan Framework Cobit 5,” JURIKOM (Jurnal Ris. Komputer), vol. 9, no. 5, p. 1450, 2022, doi: 10.30865/jurikom.v9i5.4985.
[6] I. P. Ayu, “Analisis SWOT dalam Menentukan Strategi Pemasaran di Tengah Krisis (Studi Kasus pada PT. Pos Indonesia),” J. Penelit. Inov., vol. 4, no. 1, pp. 1–10, 2024.
[7] C. dan A. S. Rahmayati, “Analisis Swot Transformasi Digital Pada BPRS Al-Washliyah,” J. Tabarru’ Islam. Bank. Financ., vol. 6, no. November, pp. 503–517, 2023.
[8] Maisaroh and R. S. Muslikhah, “Transformasi Bisnis Digital pada Usaha Skala Mikro di Yogyakarta: Analisis SWOT,” J. Ris. Entrep., vol. 7, no. 1, pp. 46–57, 2024, doi: 10.30587/jre.v7i1.6548.
[9] N. Bangun and C. K. D. Winarto, “Transformasi Digital Fungsi Penjualan pada UMKM Kuliner di Kelapa Dua Tangerang,” Pros. SERINA, vol. 2, no. 1, pp. 1717–1722, 2022.
[10] N. Nurhayati, I. Kristianti, and C. L. Permatasari, “Penggunaan Analisis SWOT dan Uji Litmus dalam Menentukan Strategi Pengelolaan Modal untuk Peningkatan Produksi UMKM Ina Konveksi,” J. Samudra Ekon. dan Bisnis, vol. 15, no. 1, pp. 100–116, 2023, doi: 10.33059/jseb.v15i1.7817.
[11] A. M. I. Astuti and S. Ratnawati, “Analisis SWOT Dalam Menentukan Strategi Pemasaran (Studi Kasus di Kantor Pos Kota Magelang 56100),” J. Ilmu Manaj., vol. 17, no. 2, pp. 58–70, 2020.
[12] R. D. Sianturi, “Manajemen Pemasaran Menggunakan Analisis SWOT Pada UMKM Guna Meningkatkan Daya Saing UMKM,” J. Bus. Econ. Res., vol. 1, no. 1, pp. 45–50, 2020, doi: 10.47065/jbe.v1i1.118.
[13] D. S. Utsalina and L. A. Primandari, “Analisis SWOT dalam Penentuan Bobot Kriteria pada Pemilihan Strategi Pemasaran Menggunakan Analytic Network Process,” Antivirus J. Ilm. Tek. Inform., vol. 14, no. 1, pp. 41–50, 2020.
[14] Y. Primadona and Y. Rafiqi, “Analisis Swot Pada Strategi Persaingan Usaha Minimarket Madina Purbaratu Kota Tasikmalaya,” J. Ekon. Syariah, vol. 4, no. 1, pp. 49–60, 2019, doi: 10.37058/jes.v4i1.802.
[15] I. S. Performance, A. K. Alfirdaus, A. Winarno, M. Manajemen, and U. N. Malang, “Literasi Manajemen UMKM Aniza Collection dalam Bidang Tas dan Aksesoris Guna Meningkatkan Peforma Penjualan,” JIPMJurnal Inf. Pengabdi. Masy., vol. 1, no. 4, pp. 221–229, 2023.
[16] I. Maita, “Perancangan Enterprise Architecture Untuk Mendukung Transformasi Digital Usaha Kecil Dan Menengah (UMKM) Menggunakan TOGAF ADM,” J. Ilm. Rekayasa dan Manaj. Sist. Inf., vol. 8, no. 1, pp. 48–54, 2022.
Published
2024-06-07
How to Cite
Shulhan Abdul Gofar, Febi Nur Salisah, Megawati, & Zarnelly. (2024). ANALISIS PENERAPAN TRANSFORMASI DIGITAL PADA UMKM PABRIK TEMPE CAP ANGSA MENGGUNAKAN METODE SWOT. ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi, 6(2), 462 - 476. https://doi.org/10.31849/zn.v6i2.20336
Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times