IMPLEMENTASI UNDANG-UNDANG NOMOR 22 TAHUN 2009 TENTANG LALU LINTAS DAN ANGKUTAN JALAN PADA PERUSAHAAN OTOBUS PT. PUTRA PELANGI PERKASA LOKET PERWAKILAN KOTA PEKANBARU

  • Bagio Kadaryanto
  • Slim Oktavani

Abstract

Permasalahan penelitian ini adalah : Pertama, Implementasi aturan Lalu lintas dan Angkutan jalan pada Perusahaan Otobus PT. Putra Pelangi Perkasa Loket Perwakilan Kota Perkanbaru? Kedua, bagaimana hambatan dalam Implementasi aturan Lalu lintas dan Angkutan jalan pada Perusahaan Otobus PT. Putra Pelangi Perkasa Loket Perwakilan Kota Pekanbaru? Ketiga, upaya mengatasi hambatan dalam Implementasi aturan Lalu lintas dan Angkutan jalan pada Perusahaan Otobus PT. Putra Pelangi Perkasa Loket Perwakilan Kota Pekanbaru?. Metode Penelitian yang digunakan ialah secara langsung ketempat sesuai dengan jenis penelitiannya yaitu Penelitian hukum Sosiologis. Saat ini khususnya diwilayah layanan angkutan bus PT. Putra Pelangi Perkasa yang berangkat dari Loket Perwakilan Kota Pekanbaru masih fungsi yang penting sebagai bukti perjanjian antara Penyedia jasa angkutan bus dalam hal ini PT. Putra Pelangi Perkasa dengan Penumpang untuk melakukan kegiatan Pengangkutan sesuai trayek yang telah diberi Izin. Dan juga hanya penumpang yang memiliki tiket yang diberi ganti kerugian bila terjadi insiden terhadap Angkutan bus yang dialami oleh Penumpang, sehingga pemberian tiket adalah hal yang sangat penting untuk dilakukan oleh Penyedia jasa angkutan bus dalam hal ini PT. Putra Pelangi Perkasa.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2024-02-04
Section
Articles
Abstract viewed = 0 times
pdf downloaded = 0 times