Sosialisasi & Pelatihan Penghitungan & Penyetoran Pajak Bagi UMKM

  • Deden Tarmidi Universitas Mercu Buana
  • Garin Pratiwi Solihati Universitas Mercu Buana
  • Adelina Suryati Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Pratiwi Nila Sari Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
Keywords: UMKM, Pajak Penghasilan, Penghitungan, Penyetoran

Abstract

UMKM merupakan jenis usaha terbesar di Indonesia dari jumlahnya, namun umumnya pelaku UMKM terbatas pada bagian penjualan atau produksi saja sehingga memiliki keterbatasan dalam menghitung dan menyetor pajak penghasilan yang menjadi hak dan kewajiban perpajakan pelaku UMKM. SME Tower merupakan lokasi dimana pelaku UMKM di seluruh Indonesia menjajakan hasil kerajinannya. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini dilakukan dengan metode sosialisasi dan demonstrasi, praktek / latihan menghitung dan menyetor pajak dengan studi kasus, dan metode tanya jawab. Hasil dari PKM ditemukan bahwa sebenarnya pelaku UKM sadar bahwa pajak sangat penting bagi pembangunan dan juga usaha UMKM namun dengan keterbatasan informasi dari Direktorat Jenderal Pajk dan keterbatasan sumber daya manusia menjadikan pelaku UMKM belum sepenuhnya melaksanakan hak dan kewajiban perpajakan. Kegiatan PKM ini dirasakan sangat bermanfaat bagi peserta dan terjadi peningkatan pemahaman peserta tentang penghitungan dan penyetoran pajak UMKM.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Farida, I., Sunandar, & Sari, Y.P. Upaya Peningkatan Pemahaman Kewajiban Perpajakan Pada Pelaku Industri Kecil dan Menengah (IKM) Kota Tegal. Jurnal Abdimas PHB, 1(1), 29-35

Firmansyah, A., Arham, A., Nor, A.M.E., & Simanjuntak, N.F. (2019). Edukasi dan Pendampingan Pelaksanaan Kewajiban Perpajakan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Pada UMKM XYZ. Intervensi Komunitas, 1(1), 57-64.

Herawati, H., Tabroni, R., & Lusiana, S. (2018). The Effectiveness of the Tax Regulation Socialization on Taxpayers’ Comprehension and Compliance in Implementing Their Tax Obligations. The International Journal of Business Review, 1(2), 131-140.

Maghriby, B., Ramdani, D., & Triharjono, S. (2017). Pelatihan dan Konsultasi Perpajakan di Lingkungan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Ekuitas Bandung. Jurnal Dharma Bhakti Ekuitas, 1(2), 14-17.

Maulana, S., Fitrianingrum, A., Damara, A.S., Quinta, E.A., Sari, E.P., Hariputra, K., Mu’arief, M.I., Zuti, U.A., & Raharjo, T. (2020). Ekspor dan Impor Barang Serta Perpajakan Bagi Pelaku Usaha UMKM. Dinamisia, 4(1), 113-119. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v4i1.3670

Mintarti, S.U., Ghozali, D.R., Munir, S., & Satrio, Y.D. (2020). Pemberdayaan UMKM Gerabah Melalui Pembentukan Komunitas Pra-Koperasi Di Kabupaten Probolinggo. Dinamisia, 4(1), 26-35. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v4i1.3235

Ningrum, E.P., Yoganingsih, T., Ratriningtyas, N., Winarso, W., & Setyawati, N.W. (2019). Pelatihan Pembukuan Sederhana, Sosialisasi Perpajakan dan Pengelolaan Manajemen Bagi UMKM Ibu-Ibu Catering Perumahan Jatimulya RW. 012. Jurnal Abdimas UBJ, 126-130.

Nugraeni, & Susilawati, I. (2020). Pelatihan Pembukuan Kelompok Wanita Tani (KWT) Karya Bunda. Dinamisia, 4(1), 74-79. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v4i1.3747

Rahmi, N., Pohan, C.A., Arimbhi, P., Mansur, M., & Zulkifli. (2020). Pelatihan Pembukuan Keuangan Sederhana dalam Rangka Pelaksanaan Kebijakan Pajak yang Baru (PP Nomor: 23/2018) Untuk Pelaku UMKM Naik Kelas di Kota Depok. Jurnal Komunitas, 2(2), 152-158

Samsiah, S., & Lawita, N.F. (2017). Review the Readiness of MSMEs in Indonesia Compliance with Accounting Standars Micro, Small and Medium Enterprise (SAK EMKM). Jurnal Akuntansi & Ekonomika, 7(2), 115-120.

Sarpingah, S., Sormin, F., & Handayani, R. (2017). Influence of Taxation Knowledge and Socialization of Imlementation PP. 46 Year 2013 on Tax Compliance for Certain WPOP Small and Medium Business (UMKM) Owner (Case Study in KPP Pratama Cengkareng, West Jakarta). Research Journal of Finance and Accounting, 8(22), pp. 128-136.

Syaputra, R. (2019). Pengaruh Persepsi Wajib Pajak atas Penerapan Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2018 dan Pemahaman Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah dengan Sosialisasi Perpajakan Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Magister Akuntansi Trisakti, 6(2), 121-144. http://dx.doi.org/10.25105/jmat.v6i2.5560

Wulan, D.N, & Kresnawati, E. (2019). The Influence of Reducing Rates and Methods of Tax Calculation on Taxpayers Compliance of Small and Medium Micro Business: Experimental Study in Yogyakarta. Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 4(2), 156-165.

Published
2021-06-29
How to Cite
Tarmidi, D., Garin Pratiwi Solihati, Adelina Suryati, & Pratiwi Nila Sari. (2021). Sosialisasi & Pelatihan Penghitungan & Penyetoran Pajak Bagi UMKM. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 552-559. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v5i3.4109
Abstract viewed = 684 times
PDF downloaded = 642 times