IMPLEMETASI ELIMINATION ET CHOIX TRADUISANT LA REALITA PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMA BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA

  • Syaharullah Disa Universitas Teknologi Akba Makasar
  • Amran Amiruddin Universitas Teknologi Akba Makasar
  • Hiknatius Rianto Madao UNIVERSITA TEKNOLOGI AKBA MAKASSAR
Keywords: Concordance, Discordance, Aggregate dominance matrix

Abstract

Bantuan stimulan perumahan swadaya adalah usaha pemerintah sebagai wujud kepedulian terkait kondisi rumah masyarakat yang kurang mampu. Namun pemilihan penerima bantuan ini masih bersifat sangat subjektif. Penelitian ini adalah research and development yang bertujuan mengembangan sistem dengan  metode Elimination Et Choix Traduisant La Realita (ELECTRE) yang dapat mendukung dalam pengambilan ketusan penerima bantuan stimulan perumahan swadaya. Sampel data alternatif yang digunakan sebanyak 60 (enam puluh) dengan fokus di Sulawesi selatan. Menggunakan 6 (enam) kriteria: Kondisi Material Atap, kondisi lantai, kondisi dinding, pekerjaan, jumlah tanggungan dan  kepemilikan kamar mandi. Hasil penelitian yang dilakukan, maka sampel alternatif ke 5 (A5) memperoleh nilai tertinggi dengan skor 2 (dua). Dengan demikian sistem yang dikembangkan valid dan efisien digunakan dalam membantu menentukan penerima bantuan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] R. Simarmata, R. W. Sembiring, R. Dewi, A. Wanto, and E. Desiana, “Penentuan Masyarakat Penerima Bantuan Perbaikan Rumah di Kecamatan Siantar Barat Menggunakan Metode ELECTRE,” Journal of Computer System and Informatics (JoSYC), vol. 1, no. 2, 2020.
[2] Dony Novaliendry and Yuli Pusparani, “RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PEMILIHAN DESTINASI PARIWISATA SUMATERA BARAT MENGGUNAKAN METODE ELECTRE,” Jurnal Teknologi Informasi dan Pendidikan, vol. Vol. 12, No. 1, 2019.
[3] A. Padly and M. Fakhriza, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN BANTUAN RASKIN MENGGUNAKAN METODE ELECTRE DECISION SUPPORT SYSTEM FOR DETERMINING RASKIN ASSISTANCE USING THE ELECTRE METHOD,” Journal of Information Technology and Computer Science (INTECOMS), vol. 6, no. 2, 2023.
[4] I. Herdian Mulyana, M. Gito Resmi, and I. Ma’ruf Nugroho, “DECISION SUPPORT SYSTEM DETERMINING RECIPIENTS OF THE PEOPLE’S HOUSING ASSISTANCE PROGRAM USING THE ELIMINATION AND CHOICE TRANSLATION REALITY METHOD (ELECTRE).”
[5] T. A. Handayani and R. M. Simanjorang, “Application of Electre Method in Election of Regional Head Candidates,” vol. 14, no. 2, pp. 176–182, 2020, [Online]. Available: http://login.seaninstitute.org/index.php/Login176Journalhomepage:http://login.seaninstitute.org/index.php/Login
[6] V. Siregar, “SAW and Electre Methods Implementation for Scholarship Awardee Decision,” Internet of Things and Artificial Intelligence Journal, vol. 1, no. 4, pp. 209–220, Nov. 2021, doi: 10.31763/iota.v1i4.496.
[7] S. Deni Rizki, L. Navia Rani, A. Ramadhanu, and R. Witri, “Implementasi Penggunaan Metode Electre (Elimination Et Choix Traduisan La Realite) Dalam Sistem Pendukung Keputusan Menu Makanan Sehat Untuk Balita Pada Puskesmas Sasak Ranah Pasisie Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Databse Mysql (Implementation of the Electre (Elimination Et Choix Traduisan La Realite) Method in a Healthy Food Menu Decision Support System for Toddlers in the Sasak Area Health Center Pasisie Using the Php And Databse Mysql Programming Language),” Jurnal KomtekInfo, vol. 7, no. 1, 2020, doi: 10.35134/komtekinfo.v7i1.
[8] N. Fitria Marina, “Dampak Lapisan Konstruksi Atap terhadap Suhu Ruang,” 2020.
[9] arjunawiwaha, “Rumah, Perumahan, dan Permukiman,” Bidang Perumahan dan Permukiman, 2023.
[10] D. S. Y. F. Eka Ridhawati(a), “Seleksi Rumah Tidak Layak Huni Dengan Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode SAW Dan Weight Product,” JURNAL SAINS DAN INFORMATIKA, vol. Vol.08 No.01, pp. 48–54, 2022.
[11] V. Marudut, M. Siregar, and D. Siringo-Ringo, “Decision Support System to Determine Scholarship Recipients Using the Electre Method.”
[12] S. H. Musti, D. Irmayani, and G. J. Yanris, “ANALYSIS OF THE ELECTRE METHOD IN DECISION SUPPORT SYSTEMS FOR DETERMINING AREAS OF EXPERTISE FOR INFORMATICS MANAGEMENT STUDY PROGRAM STUDENTS,” JURNAL INFOKUM, vol. 9, no. 2, 2021, [Online]. Available: http://infor.seaninstitute.org/index.php/infokum/index
[13] Melani Sinaga and Hardianto, “Sistem Pengambilan Keputusan Pemilihan Tempat Wisata Terbaik Di Kabupaten Humbang Hasundutan Memakai Metode Electre,” Jurnal Rekayasa Sistem), vol. Vol. 1 No. 2, 2023.
Published
2024-05-10
How to Cite
Disa, S., Amiruddin, A., & Madao, H. R. (2024). IMPLEMETASI ELIMINATION ET CHOIX TRADUISANT LA REALITA PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMA BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA. ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi, 6(2), 308 - 319. https://doi.org/10.31849/zn.v6i2.19806
Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times