SOSIALISASI KEPEMIMPINAN VISIONER DI DESA LUBUK OGONG KECAMATAN BANDAR SEI KIJANG, KABUPATEN PELALAWAN

  • Hernimawati Hernimawati Universitas Lancang Kuning
  • Surya Dailiati Universitas Lancang Kuning
  • Sudaryanto Sudaryanto Universitas Lancang Kuning
Keywords: Kepemimpinan, Visioner

Abstract

Kepemimpinan adalah kemampuan yang dimiliki seseorang dalam memimpin suatu organisasi. Visioner adalah orang yang memiliki pandangan jauh kedepan untuk mencapai tujuan yang ingin diinginkan. Pemimipin visioner adalah pemimpin yang mempunyai suatu pandangan visi misi yang jelas dalam organisasi, pemimpin visioner sangat lah cerdas dalam megamati suatu kejadian di masa depan dan dapat menggambarkan visi misinya dengan jelas. Dia dapat membangkitkan semangat para anggotanya dengan menggunakan motivasinya serta imajinanasinya, untuk membuat suatu organisasi lebih hidup, menggerakan semua komponen yang ada dalam organisasi, agar organisasi dapat berkembang. Oleh karena itu setiap pihak membutuhkan adanya seorang pemimpin yang visioner termasuk salah satunya di Desa Lubuk Ogong Kecamatan Bandar Sei Kijang Kabupaten Pelalawan. Hal ini dikarenakan Kepala Desa yang ada sudah beberapa kali dilakukan pergantian. Permasalahan tersebut diantaranya berhubungan dengan pertanggung jawaban kepemimpinan secara umum dan keuangan secara khusus yang belum diterima.

Metode pelaksanaan pengabdian  masyarakat  dilakukan  dengan cara  penyuluhan dan diskusi. Metode ceramah  dilakukan dengan cara memberikan penjelasan materi.

Kegiatan pengabdian masyarakat tentang kepemimpinan visioner telah dilaksanakan sesuai dengan perencanaan awal. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat desa, di Desa Lubuk Ogong Kecamatan Bandar Seikijang Kabupaten Pelalawan yang dilaksanakan oleh Fakultas Ilmu Administrasi Lancang Kuning, dalam pelaksanaan  hasilnya dapat terlaksana dengan baik, yaitu sesuai dengan tujuan dan mamfaat dari pengabdian pada masyarakat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] Dicky Wisnu UR, 2009, Teori Organisasi, Universitas Muhamadiyah Malang
[2] Fatah Yasin Ahmad, 2011, Pengembangan Sumber Daya Manusia, UIN-MALIKI PRESS, Malang
[3] Haw. Widjaja, 2013, Penyelenggaraan Otonomi Di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta.
[4] Inu Kencana, 2013, Sistem Administrasi Negara, Bumi Aksara, Jakarta.
[5] Khaerul Umam ,2010, Perilaku Organisasi, CV. Pustaka Setia, Jakarta.
[6] Miftah Toha, 2010, Ilmu Administrasi Publik Kontemporer, Kencana Prenada Grup, Jakarta.
[7] Peraturan Pemerintah No. 43 Tahun 2014 Tentang Desa.
[8] Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 2014 tentang Dana Desa
[9] Soesilo Zauhar, 2012, Reformasi Administrasi, Bumi Aksara, Jakarta.
[10] Sofyan Safri Harahap, Sistim Pengawasan Manajemen, cetakan ke 2 PT. Pustaka Kuantum , Jakarta 2010.
[11] Sugiyono, 2009, Metode Penelitian Administrasi, Jakarta : Penerbit Alfabetha
[12] Sugiyono, 2010, Metode Penelitian Administratif, Alfabeta, Bandung.
[13] Sutarto, Dasar-Dasar Kepemimpinan Administrasi, Gajah Mada University, 2010.
[14] Terry, George R. Dan Leslie W. Rue. 2010. Dasar-Dasar Manajemen. Jakarta : Bumi Aksara.
[15] Undang-undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Otonomi Daerah.
[16] Undang-undang Republik Indonesia No 6 Tahun 2014 Tentang Desa
[17] Wahyudi, Manajemen Konflik Dalam Oraganisasi, 2011, Alfabeta. Bandung
Published
2017-12-30
How to Cite
Hernimawati, H., Dailiati, S., & Sudaryanto, S. (2017). SOSIALISASI KEPEMIMPINAN VISIONER DI DESA LUBUK OGONG KECAMATAN BANDAR SEI KIJANG, KABUPATEN PELALAWAN. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 115-121. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v1i1.418
Abstract viewed = 626 times
PDF downloaded = 405 times

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>