Upaya Peningkatan Ekonomi Keluarga Di Masa Pandemi Covid 19 Melalui UP2K Di Kelurahan Johar Baru

  • Erialdy Universitas Islam Syekh-Yusuf
  • Ade Indra Permana Universitas Islam Syekh-Yusuf
  • Sugeng Lubar Prastowo Universitas Islam Syekh-Yusuf
Keywords: Upaya Peningkatan, Ekonomi Keluarga, UP2K

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk berkontribusi dalam usaha peningkatan pendapatan keluarga dimasa pandemi covid-19 melalui pemberdayaan wanita sebagai ikhtiar meningkatkan ketahanan ekonomi keluarga. Kegiatan Pengabdian masyarakat dilaksanakan di Kelurahan Johar Baru, Jakarta Pusat, dengan metode pendekatan Participatory Rural Appraisal (PRA) berupa pendekatan pemberdayaan dan peningkatan partisipasi masyarakat. Bentuk kegiatannya adalah webinar, pendampingan dan pelatihan, bekerjasama dengan pengurus PKK Kelurahan Johar Baru Jakarta Pusat, melalui program Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K). Materi kegiatan pengabdian masyarakat terdiri dari pemanfaatan limbah plastik, pemanfaatan potongan-potongan kain, pemanfaatan bumbu dapur untuk diolah menjadi barang atau produk yang bernilai ekonomi serta teknik pemasarannya. Kesimpulannya adalah bahwa program UP2K merupakan salah satu program unggulan yang dapat menjadi alternatif dalam upaya membangkitkan keluarga dari keterpurukan ekonomi, wadah bagi wanita untuk mengembangkan kemampuan dan potensi yang dimilikinya agar secara mandiri mempunyai keterampilan dan keahlian untuk mengatasi masalah yang dihadapi melalui peningkatan kualitas dan kapasitas hidupnya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badan Pusat Statistik. (2016). Pembangunan Ketahanan Keluarga. Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak.

Budiartiningsih, R., & Gusfrianti, R. (2010). Peranan Program Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) Terhadap Peningkatan Pendapatan Keluarga Di Kecamatan Cerenti Kabupaten Kuantan Singingi. 18(04), 11.

Buku Pedoman Teknis Pengelolaan Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga (UP2K) PKK. (2015).

Eriady, & Muhtadi, T. Y. (2021). Pendampingan Masyarakat Sebagai Fasilitator Pada Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Kenanga Kecamatan Cipondoh Tangerang. Dinamisia, 5(2), 342–348.

Hidayat, S., Reza, A., Yuliana, N., Teknik, D. F., Bogor, K., Remaja, K., Ciasihan, D., Pamijahan, K., Bogor, K., & Jawa, P. (2018). Peningkatan Kualitas Pemberdayaan Guru Dan Masyarakat Untuk Meminimalisir Terjadinya Kenakalan Remaja Di Desa CiasihaN. Abdi Dosen, Jurnal Pengabdian Masyarakat, 02(3), 316–323.

Mardikanto, S. (2017). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Prespektif Kebijakan Publik. Alfabeta.

Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia. (2013). Peraturan Menteri Dalam Negeri No 1Tahun 2013 Tentang Pemberdayaan Masyarakat Melalui Gerakan Pemberdayaan Dan Kesejahteraan Keluarga. 1–8.

Nursyahid, A., & Siswadi, A. (2015). Sistem Informasi Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga ( UP2K ) Secara Online Di Kelurahan Bulusan Kecamatan Tembalang. Jurnal TELE, 13(2), 1–6.

Taufik; Ayuningtyas, & Kusumah, J. R. (2020). The Impact of Covid-19 Pandemic on Business and Online Platform Existance. Jurnal Pengembangan Wiraswasta, 22(1), 21–32.

WHO. (2020). Coronavirus disease 2019 (COVID-19) Situation Report. https://apps.who.int/ iris/bitstream/ handle/10665/331685/nCoVsitrep01Apr2020- eng.pdf

Published
2021-10-30
How to Cite
Erialdy, Ade Indra Permana, & Sugeng Lubar Prastowo. (2021). Upaya Peningkatan Ekonomi Keluarga Di Masa Pandemi Covid 19 Melalui UP2K Di Kelurahan Johar Baru. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(5), 1158-1163. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v5i5.7753
Abstract viewed = 1285 times
PDF downloaded = 561 times