Current Issue
Dalam terbitan kali ini, Jurnal Ilmu Budaya menyuguhkan tulisan-tulisan tentang kajian sastra, naskah linguistik, dan sosiologi. Tulisan pertama mengetengahkan tentang krisis identitas pada pertunjukan teater. Artikel kedua berbicara mengenai kajian naskah mengenai perceraian menurut pemikiran Raja Ali Haji. Selanjutnya, artikel ketiga membahas tentang makna dan nilai tradisi Makatn Siam. Artikel berikutnya, membahas mengenai kajian sosiologi yakni interaksionisme simbolik pada tradisi Bele Kampung Sekodi. Artikel penutup membahas nilai moral dalam novel karya Noibe Halawa. Semoga dengan tulisan-tulisan yang disajikan dapat memperkaya literatur di bidang kajian sejenisnya.
Pekanbaru, Agustus 2024
Redaktur.
Articles
-
Abstract views: 0 , pdf downloads: 0 -
Abstract views: 0 , PDF downloads: 0 -
Abstract views: 0 , PDF downloads: 0 -
Abstract views: 0 , PDF downloads: 0 -
Abstract views: 0 , PDF downloads: 0