PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID – PEMBELAJARAN INOVATIF UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI SISWA SMK

  • Said Thaha Ghafara Universitas Negeri Padang
  • Wakhinuddin Simatupang Universitas Negeri Padang
  • Ambiyar Ambiyar Universitas Negeri Padang
  • Mukhlidi Muskhir Universitas Negeri Padang
  • Dedy Irfan Universitas Negeri Padang
Keywords: ADDIE, Mobile Learning, SIKOMDIG, Smart Phone

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menghasilkan media pembelajaran berbasis android (mobile learning) dalam bentuk aplikasi yang bisa diakses menggunakan smatrphone untuk siswa kelas 10 Sekolah Menengah Kejuruan. Aplikasi ini dalam bentuk e-module interactive berisikan konten materi pembelajaran, video tutorial pembelajaran, kelas maya (digital class), presentasi online dan mengerjakan ujian langsung dari smatrphone. Aplikasi untuk memudahkan siswa mempelajari materi pembelajaran, memotivasi siswa, dan meningkatkan minat siswa dalam proses pembelajaran di dalam maupun di luar kelas. Pengembangan aplikasi ini menggunakan metode Research and Development yang diadaptasi dari model pengembangan ADDIE. Ada 5 tahapan pengembangan yaitu: 1) Analysis, 2) Design, 3) Development, 4) Implementation, 5) Evaluation. Penelitian dilakukan di SMK Negeri 1 Tanjungpinang, dengan metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi, pengisian angket dengan responden satu orang ahli media, satu orang ahli materi dan 30 siswa kelas 10 (TKJ-1). Tehnik pengumpulan data deskriptif, diperoleh dari ahli materi dan ahli media menggunakan skala Likert dengan 4 alternatif jawaban. Hasil penilaian dari ahli materi mendapat nilai total 100.00 dengan nilai rata-rata 3.70, dari 27 indikator penilaian dengan persentase 92.59% sehingga termasuk dalam kategori sangat layak untuk digunakan. Hasil penilaian ahli media mendapatkan nilai total 90.00 dengan nilai rata-rata 3.91 dari 23 indikator penilaian dengan persentase 97.82% sehingga termasuk dalam kategori sangat layak untuk digunakan. Pada tahap implementasi media tersebut mendapat respon positif dari siswa dengan rata-rata persentase 93.66%, sehingga termasuk dalam kategori sangat layak untuk digunakan. Hasil dari evaluasi penggunaan aplikasi kesiswa menunjukan ada peningkatan hasil belajar siswa rata-rata naik sekitar 44.13%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Surjono, H. D (2015), Adaptive And Engaging E-Learning: Inovasi Pemanfaatan Teknologi

Dalam Pendidikan Jarak Jauh. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.

Yuniati, Lukita, (2011), Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Efek

Doppler Sebagai Alat Bantu Dalam Pembelajaran Fisika Yang Menyenangkan, JP2F,

Volume 2 Nomor 2 September. 92-101

https://dataindonesia.id/digital/detail/persentase-pengguna-telepon-genggam-ri-capai-6487-

pada-2021.

Sugiyono, (2015). Metode Penelitian dan Pengembangan. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono, (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Eko Putro Widoyoko, (2011). Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian. Yogyakarta:

Pustaka Pelajar.

Lukman & Ishartiwi, (2014). Pengembangan Bahan Ajar dengan Model Mind Map untuk

Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial SMP. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan. (Vol. 1.

No. 2. Hlm 112).

Suharsimi Arikunto, (2012). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka

Cipta.

Heri Kiswanto, (2012). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbantuan

Komputer pada Materi Dimensi Tiga. Jurnal MATHedunesa. (Vol. 1. No. 1. Hlm 3-5).

Agustina Wulandari, (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Pada

Dasar-Dasar Algoritma Dan Pemrograman Untuk Siswa Kelas X Smk Nasional Berbah.

Skripsi UNY.

Riski Agung S, (2014). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning (MLEARNING) Berbasis Android Pada Materi Sistem Peredaran Darah Manusia Untuk Siswa

Kelas XI SMA/MA. Skripsi UNY.

Muhammad I.F, Eko M, (2018). Pengembangan E-Book Interaktif Mata Pelajaran

Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Untuk SMK Kelas X. Jurnal Inovasi Teknologi

Pendidikan Volume 5, No 1, April 2018 (70-81)

Nurfahmi, Walhidayat, M. Sadar, Rizki Novendra, and Fransiska Anatasya, “Implementasi Sistem Informasi E-Pilkades Desa Mandiangin”, Semaster, vol. 2, no. 1, pp. 200-212, Dec. 2023.

Setiawan, I., Lucky Lhaura Van FC, Costaner, L., & Lisnawita, L. (2022). Rancang Bangun Sistem Pendataan Tonase Sampah Metode Framework For The Application of System Thinking . JITACS: Journal of Information Technology and Computer Science, 1(2), 59-72. https://doi.org/10.31849/jitacs.v1i2.10363

Pane, E. S., Novendra, R., Afriansyah, A., Bunda, Y. P., & Djusar, S. (2024). ONLINE CONSULTATION APPLICATION AT THE WOMEN AND CHILDREN PROTECTION UNIT OF THE INDRAGIRI HILIR RESORT POLICE STATION. ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi, 6(1), 71 - 82. https://doi.org/10.31849/zn.v6i1.17649

Walhidayat, Ahmad Zamsuri, Roki Hardianto, Angga Pramana. (2023). Adaptation and Utilization Phase of Radio Frequency Identification (RFID) Technology at Lancang Kuning University. American Journal of Information Science and Technology, 7(1), 38-44. https://doi.org/10.11648/j.ajist.20230701.15

Devega, M. ., Walhidayat, W., & Yuhelmi, Y. (2022). Implementation of Web-based of E-Marketplace for UMKM at XYZ University. Sinkron : Jurnal Dan Penelitian Teknik Informatika, 6(4), 2391-2399. https://doi.org/10.33395/sinkron.v7i4.11761

Parmonangan, T., Hasan, M. A., Walhidayat, & Nasution, F. (2022). DECISION SUPPORT SYSTEM FOR THE SELECTION OF PENCAK SILAT ATHLETES USING AHP - TOPSIS. ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi, 4(1), 117 - 127. https://doi.org/10.31849/zn.v4i1.9320

Turnandes, Y. (2020). Akurasi dalam Memprediksi Penetapan Besaran Anggaran Proposal Pendapatan dan Belanja Universitas Menggunakan Metode Monte Carlo. Jurnal Informatika Ekonomi Bisnis, 2(2), 60-66. https://doi.org/10.37034/infeb.v2i2.42

Walhidayat, Pane, E. P., Toresa, D., Ayoe Jumala, T. ., & Permata Bunda, Y. . (2023). Web-Based Financial Management Socialization And Training In Mushalla Al – Hikmah Rumai – Pekanbaru. Mejuajua: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 3(2), 1–7. https://doi.org/10.52622/mejuajuajabdimas.v3i2.93

Walhidayat, W., Saroh, S. and Sadar, M. (2023) Analisis Kepuasan Pelayanan Kantor Desa Kepenghuluan sungai Daun Menggunakan metode customer satisfaction index, JURNAL PERENCANAAN, SAINS DAN TEKNOLOGI (JUPERSATEK). Available at: https://ejournal.uniks.ac.id/index.php/JUPERSATEK/article/view/3235 (Accessed: 09 March 2024).

Nandes*, Y.T. et al. (2023) Rancang Bangun sistem informasi Manajemen Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Lancang Kuning, Jurnal Karya Ilmiah Multidisiplin (JURKIM). Available at: https://journal.unilak.ac.id/index.php/Jurkim/article/view/12011 (Accessed: 09 March 2024).

Published
2022-12-31
How to Cite
Ghafara, S. T., Simatupang, W., Ambiyar, A., Muskhir, M., & Irfan, D. (2022). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS ANDROID – PEMBELAJARAN INOVATIF UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI SISWA SMK . ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi, 4, 1 -17. https://doi.org/10.31849/zn.v4i.12450
Abstract viewed = 300 times
PDF downloaded = 359 times

Most read articles by the same author(s)