Peningkatan Pola Pikir Petani Untuk Mengikuti Program Peremajaan Sawit Rakyat di Desa Laut Tador Batu Bara Provinsi Sumatera Utara

  • Mardiana Wahyuni STIPER Agrobisnis Medan
  • Friska Anggraini Barus
Keywords: Kelapa Sawit, Perkebunan Rakyat, Peremajaan, Pola Pikir Petani

Abstract

Perkebunan rakyat berkontribusi dalam pengembangan kelapa sawit di Indonesia dengan proporsi luas  arealnya adalah± 45%. Karakteristik petani/pekebun pada umumnya dengan luas areal yang sempit, keterbatasan modal dan SDM yang rendah. Kultur teknis mempergunakan bibit tidak berkualitas, input pupuk minim; hanya mengandalkan potensi alam sehingga produktivitasnya rendah. Pemberdayaan petani perlu disertai dengan perubahan pola pikir sehingga mampu mengelola tanaman dengan orientasi bisnis. Pengabdian ini dilakukan di Kelompok Tani Mandiri Desa Laut Tador Kecamatan Laut Tador Kabupaten Batu Bara. Rintisan kegiatan telah dimulai pada tahun 2016 dan pada tahun 2020 difokuskan pada pendampingan untuk mengikuti Program pemerintah Peremajaaan Sawit Rakyat (PSR) yang terdiri dari kegiatan membangun akses informasi, sarana pembelajaran dengan demplot, penyuluhan dan pendampingan oleh penyusun proposal. PSR telah terealisasi melibatkan 42 petani dengan luas areal_61.0517_ ha, dana Rp 30.000.000,-/ha dengan total dana Rp 1.831.551.000;. Progress saat ini sampai pada persiapan tanam dan program keberlanjutannya akan melakukan pendampingan penanaman dan pelaksanaan tumpang sari.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Mardiana Wahyuni, STIPER Agrobisnis Medan

Budidaya Perkebunan, STIPER Agribisnis Perkebunan Medan

References

Agustria, MA, Rizky Amelia dan T. Wahyuni. (2012). Program Kemitraan Kebun Kelapa Sawit Rakyat (KKSR) Sebagai Alternatif Pola Pengembangan Perkebunan Kelapa Sawit Rakyat. Jurnal Penelitian Kelapa Sawit PPKS Vol 20 (2) : 79 – 92.

Ditjenbun. (2019). http://ditjenbun.pertanian.go.id/berita-pertumbuhan-areal-kelapa-sawit-meningkat.html.

Http://bappeda.batubarakab.go.id/daftar-grafik/pertanian/. Batu Bara Dalam Angka 2013.

Http://www.sumutprov.go.id/berita-lainnya/630-2014-luas-perkebunan-sumut-2-141-668-81-ha-dengan-produksi-5-juta-ton.

Lubis, A.U. (2008). Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq) di Indonesia, Edisi 2. Pusat Penelitian Kelapa Sawit, Medan, Sumatera Utara.

Manihuruk G, Harianto dan N Kusnadi. (2018). Analisi Faktor yang mempengaruhi petani memilih pola tani ubu kayu serta Efisiensi Teknis di Kabupaten Lampung Tengah. Journal Agrisep Vol 7 No 2 Sept 2018 : 139-150.

Maryamsaridah Mujiburrahman. (2014). Karakteristik Petani dan Hubungannya dengan Kapasitas Petani Lahan Gabul Agrisep Vol (15).

Mutmainah R dan Sunardjo. (2014). Peran Kepemimpinan Kelompok Tani dan Efektivitas Pemberdayaan Petani. Sodality Journal Sosiologi Pedesaan Des 2014 : 182-199.

Pratiwi DA, S. Maryam dan S. Balkis. (2020). Analisis Pendapatan Usaha TAni Kelapa Sawit (Eleaeis guinensis) di kecamatan Waru Kabupaten Perajan Pasir Utara Jurnal Agribisnis dan Kom. Pertanian (JAKP) Vol 3 (1) April 2020-9-16.

Restuningsih, IK Surya Dinati, I. W. Suarta. (2016). Motivasi Petani dalam Berusaha Hortikultura dan Candi Kuning Kecamatan Baturiti Kabupaten Tabore. E Jornal Agrobisnis dan Agrowisata Vol 5 (1) Januari 2016.

Siagian, R. (2013). 182 Tahun Perkebunan di Indonesia. Yayasan cempaka Kencana, Yogyakarta.

Wahyuni M, Sakiah dan M. A. Sinaga . (2017). Efektivitas Transter IPTEK pada Pengembangan Perkebunan Kelapa Sawit di Kabupaten Batu Baru-Sumatera Utara. Prosedur Seminar Hasil Pelaksanaan Pengabdian Pada Masyarakat Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara Tahun 2016; hal 58-61.

Published
2021-06-27
How to Cite
Mardiana Wahyuni, & Barus, F. A. (2021). Peningkatan Pola Pikir Petani Untuk Mengikuti Program Peremajaan Sawit Rakyat di Desa Laut Tador Batu Bara Provinsi Sumatera Utara. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 724-732. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v5i3.5545
Abstract viewed = 1313 times
PDF downloaded = 1186 times