Analisis Efektivitas Paris Agreement Terhadap Indonesia Sebagai Anggota G20 Dalam Menangani Climate Change
DOI:
https://doi.org/10.31849/niara.v17i2.22369Keywords:
G20, Gas Rumah Kaca (GRK), Indonesia, Perjanjian Paris, Perubahan IklimAbstract
Perubahan Iklim merupakan isu yang banyak terjadi sekarang ini. Indonesia termasuk negara yang mengalami dampak dari perubahan iklim. Dengan menandatangani Perjanjian Paris maka diharapkan dapat mengatasi masalah perubahan iklim yang terjadi di Indonesia serta adanya dukungan dari G20 dengan Indonesia sebagai negara anggotanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektivan dari Perjanjian Paris di Indonesia sebagai anggota dari G20. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif, penelitian ini menganalisis kebijakan iklim di Indonesia, peran masyarakat dalam menangani perubahan iklim, dan kontribusi negara terhadap pengurangan emisi gas rumah kaca (GRK). Data dikumpulkan melalui penyusunan literatur yang berkaitan dengan tema yang diangkat dalam penelitian ini. Hasil dari penelitian ini memuat peran pemerintah dalam menangani perubahan iklim, manfaat keanggotaan Indonesia sebagai anggota G20 dalam menangani perubahan iklim, dan ditemukan bahwa Perjanjian Paris di Indonesia masih belum memberikan dampak yang signifikan terhadap penanganan perubahan iklim. Hal ini dikarenakan belum maksimalnya peran masyarakat dan lembaga terkait termasuk pemangku kepentingan dalam menjalankan tugasnya serta perlu waktu yang relatif panjang untuk melihat hasil nyata dari tujuan Perjanjian Paris
References
[2] BAPPENAS. (2019). Laporan Implementasi Perencanaan Pembangunan Rendah Karbon, 78.
[3] BSN. (2023). Kebijakan Pengurangan dan Penanganan Sampah Plastik Indonesia menjadi Salah Satu Topik Thematic Session Sidang Komite TBT WTO - BSN - Badan Standardisasi Nasional - National Standardization Agency of Indonesia - Setting the Standard in Indonesia ISO SNI W. Badan Standardisasi Nasional. Retrieved April 30, 2024, from https://bsn.go.id/main/berita/detail/16442/kebijakan-pengurangan-dan-penanganan-sampah-plastik-indonesia-menjadi-salah-satu-topik-thematic-session-sidang-komite-tbt-wto
[4] Budianto, Y. (2023). Anomali Iklim dan Rekor Suhu Terpanas Bumi - Kompas.id. Kompas.id. Retrieved March 23, 2024, from https://www.kompas.id/baca/riset/2023/01/21/anomali-iklim-dan-rekor-suhu-terpanas-bumi
[5] CNN, I. (2022). Mengenal G20: Sejarah, Tujuan, dan Perannya. Retrieved November 25, 2023, from https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20220110161907-537-744798/mengenal-g20-sejarah-tujuan-dan-perannya
[6] Dinata, A. (2022). Presidensi G20 Indonesia Siapkan Peta Jalan Mitigasi Dampak Sosial dan Perubahan Iklim | Ekonomi. Gatra com. Retrieved May 6, 2024, from https://www.gatra.com/news-548060-ekonomi-presidensi-g20-indonesia-siapkan-peta-jalan-mitigasi-dampak-sosial-dan-perubahan-iklim-.html
[7] Dokumentasi, P. P. I. dan. (2016). PPID | Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan | Indonesia Menandatangani Perjanjian Paris tentang Perubahan Iklim. Kementerian Lingkungan Hidup Dan Kehutanan RI. Retrieved November 25, 2023, from https://ppid.menlhk.go.id/siaran_pers/browse/298
[8] Finaka, W. A. (2022). Posisi Indonesia di G20 | Indonesia Baik. Indonesia Baik.id. Retrieved April 19, 2024, from https://indonesiabaik.id/infografis/posisi-indonesia-di-g20
[9] Fiqri, A. Al. (2020). KPK periksa 2 eks pejabat KLHK soal suap alih fungsi hutan. Alinea.id. Retrieved May 1, 2024, from https://www.alinea.id/nasional/kpk-periksa-2-eks-pejabat-klhk-soal-suap-alih-fungsi-hutan-b1ZG09qEq
[10] Humas Kemensetneg RI. (2022). Arti Pesan Mangrove Indonesia di G20: Atasi Krisis Iklim Global | Sekretariat Negara. Kementerian Sekretariat Negara RI. Retrieved April 19, 2024, from https://www.setneg.go.id/baca/index/arti_pesan_mangrove_indonesia_di_g20_atasi_krisis_iklim_global
[11] Imanda, B. C. (2024). Paris Agreement & Pencapaian Indonesia dalam Mengatasi Isu Climate Change. Solar Kita. Retrieved April 27, 2024, from https://www.solarkita.com/blog/paris-agreement-and-pencapaian-indonesia-dalam-mengatasi-isu-climate-change
[12] Indah Nur, R. (2022). Apa itu G20 dan Manfaatnya untuk Indonesia. Kementerian Keuangan RI. Retrieved November 24, 2023, from https://www.djkn.kemenkeu.go.id/kpknl-singkawang/baca-artikel/14747/Apa-itu-G20-dan-Manfaatnya-untuk-Indonesia.html
[13] Indonesia, K. L. N. R. (2022). Presidensi G20 Indonesia | Portal Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia. Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia. Retrieved December 3, 2023, from https://kemlu.go.id/portal/id/read/3288/berita/presidensi-g20-indonesia
[14] Insights. (2023). Membuka Potensi Energi Terbarukan Indonesia - East Ventures. East Ventures. Retrieved March 28, 2024, from https://east.vc/id/berita/insights-id/membuka-potensi-energi-terbarukan-indonesia/
[15] JDIH BPK. (2023). Tematik Peraturan. BPK RI. Retrieved March 30, 2024, from https://peraturan.bpk.go.id/Tematik?id=16
[16] Kasinath Professor, H. (2013). Understanding and Using Qualitative Methods in Performance Measurement. MIER Journal of Educational Studies Trends & Practices, 3(1), 46–57. Retrieved from https://www.mierjs.in/index.php/mjestp/article/view/1554/1142
[17] Kemenko Perekonomian. (2021). Penggunaan Electric Vehicle menjadi Leading by Example pada Presidensi G20 Indonesia Terhadap Isu Lingkungan dan Perubahan Iklim - Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia. KEMENKO PEREKONOMIAN. Retrieved May 6, 2024, from https://ekon.go.id/publikasi/detail/3478/penggunaan-electric-vehicle-menjadi-leading-by-example-pada-presidensi-g20-indonesia-terhadap-isu-lingkungan-dan-perubahan-iklim
[18] KEMENLU RI. (2022). Indonesia Inggris Sepakati Roadmap Kemitraan 2022 2024 | Portal Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia. Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia. Retrieved May 6, 2024, from https://kemlu.go.id/portal/e/read/3531/berita/indonesia-inggris-sepakati-roadmap-kemitraan-2022-2024
[19] Kementerian Keuangan Republik Indonesia, I. (2022). Menkeu: Indonesia Rentan terhadap Dampak Perubahan Iklim. Menteri Keuangan RI. Retrieved March 23, 2024, from https://www.kemenkeu.go.id/informasi-publik/publikasi/berita-utama/Indonesia-Rentan-terhadap-Dampak-Perubahan-Iklim
[20] Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. (2016). PPID | Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan | APA ITU PARIS AGREEMENT. Retrieved November 25, 2023, from https://ppid.menlhk.go.id/berita/infografis/2971/apa-itu-paris-agreement
[21] Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. (2021a). PPID | Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan | Indonesia Berambisi Kurangi Emisi Gas Rumah Kaca untuk Pengendalian Perubahan Iklim. Kementerian Lingkungan Hidup Dan Kehutanan RI. Retrieved November 25, 2023, from https://ppid.menlhk.go.id/berita/siaran-pers/6265/indonesia-berambisi-kurangi-emisi-gas-rumah-kaca-untuk-pengendalian-perubahan-iklim
[22] Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. (2021b). PPID | Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan | Perkembangan NDC dan Strategi Jangka Panjang Indonesia dalam Pengendalian Perubahan Iklim. Retrieved January 29, 2024, from https://ppid.menlhk.go.id/berita/siaran-pers/5870/ perkembangan-ndc-dan-strategi-
[23] Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia, K. A. (2018). KEDUTAAN BESAR REPUBLIK INDONESIA , di CANBERRA,, AUSTRALIA. Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia. Retrieved March 23, 2024, from https://www.kemlu.go.id/canberra/id/read/indonesia/2186/etc-menu
[24] Kementerian Luar Negeri RI. (2022). Delegasi G20 Edm Cswg Dukung Komitmen Global Tangani Permasalahan Lingkungan Dan Perubahan Iklim | Portal Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia. Retrieved March 30, 2024, from https://kemlu.go.id/portal/e/read/3438/siaran_pers/delegasi-g20-edm-cswg-dukung-komitmen-global-tangani-permasalahan-lingkungan-dan-perubahan-iklim
[25] KOMINFO. (2015). NAWACITA: 9 Program Perubahan Untuk Indonesia. Retrieved April 18, 2024, from https://www.kominfo.go.id/content/detail/5484/nawacita-9-program-perubahan-untuk-indonesia/0/infografis
[26] KOMINFO. (2022). Presidensi G20 Indonesia Gandeng Perspektif Negara Berkembang. Retrieved April 19, 2024, from https://www.kominfo.go.id/content/detail/45421/presidensi-g20-indonesia-gandeng-perspektif-negara-berkembang/0/infografis
[27] Kusuma, N. (2022). Planet Bumi Mungkin Capai Puncak Terbaru Suhu dalam Lima Tahun ke Depan. Green Network. Retrieved March 23, 2024, from https://greennetwork.id/kabar/planet-bumi-mungkin-capai-puncak-terbaru-suhu-dalam-lima-tahun-ke-depan/
[28] Laia, K. (2022). Betahita | Explainer: Mengapa G20 Penting Bagi Iklim dan Transisi Energi? Retrieved November 25, 2023, from https://betahita.id/news/lipsus/7963/explainer-mengapa-g20-penting-bagi-iklim-dan-transisi-energi-.html?v=1666251990
[29] Marbun, P. (2018). Kepentingan Indonesia Dalam Meratifikasi Perjanjian Paris. Jurnal PIR : Power in International Relations, 2(2), 161.
[30] McGrath, M., & Poynting, M. (2023). Deforestasi melonjak pada 2022, Indonesia disebut “berhasil menurunkan pengurangan hutan primer” - BBC News Indonesia. Indonesia, BBC News. Retrieved March 25, 2024, from https://www.bbc.com/indonesia/dunia-66034123
[31] Muhamad, N. (2023). Bauran Energi Indonesia Didominasi oleh Bahan Bakar Fosil pada 2021. Katadata Media Network. Retrieved March 26, 2024, from https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/11/21/bauran-energi-indonesia-didominasi-oleh-bahan-bakar-fosil-pada-2021
[32] Nurbaya, S. (2022). G20 Sepakati Kerjasama Peran Lautan Dalam Peningkatan Aksi Adaptasi Dan Mitigasi Perubahan Iklim. Niaga Website. Retrieved May 6, 2024, from https://www.sitinurbaya.com/g20-sepakati-kerjasama-peran-lautan-dalam-peningkatan-aksi-adaptasi-dan-mitigasi-perubahan-iklim
[33] Panrb. (2023). Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi - Deforestasi di Indonesia Turun 8,4 Persen pada 2021-2022. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Retrieved March 25, 2024, from https://www.menpan.go.id/site/berita-terkini/berita-daerah/deforestasi-di-indonesia-turun-8-4-persen-pada-2021-2022
[34] Pantau Gambut, I. (2018). Luas dan sebaran | Pantau Gambut. Pantau Gambut. Retrieved March 27, 2024, from https://pantaugambut.id/pelajari/luas-dan-sebaran
[35] Prabowo, P. H. (2014). Presiden SBY tegaskan implementasi REDD+ perlu libatkan semua pihak - ANTARA News. ANTARA. Retrieved April 27, 2024, from https://www.antaranews.com/berita/455265/presiden-sby-tegaskan-implementasi-redd-perlu-libatkan-semua-pihak
[36] Pratiwi, F. S. (2024). Data Anomali dan Suhu Udara Rata-Rata Tahunan di Indonesia hingga 2023 - Dataindonesia.id. DataIndonesia.id. Retrieved March 24, 2024, from https://dataindonesia.id/varia/detail/data-anomali-dan-suhu-udara-ratarata-tahunan-di-indonesia-hingga-2023
[37] Pusat Meteorologi Maritim, B. (n.d.). Pusat Meteorologi Maritim | BMKG. BMKG. Retrieved March 23, 2024, from https://maritim.bmkg.go.id/glossaries/64/El-Niño-Southern-Oscillation-ENSO
[38] Resident Coordinator Office, U. (2023). Apa Itu Perubahan Iklim? | Perserikatan Bangsa - Bangsa di Indonesia. Retrieved October 3, 2023, from https://indonesia.un.org/id/172909-apa-itu-perubahan-iklim
[39] Samadhi, N. (2019). Jokowi telah Berlakukan Permanen Moratorium Izin Hutan. Ini Tiga Keuntungannya bagi Indonesia. | WRI Indonesia. WRI Indonesia. Retrieved March 27, 2024, from https://wri-indonesia.org/id/wawasan/jokowi-telah-berlakukan-permanen-moratorium-izin-hutan-ini-tiga-keuntungannya-bagi
[40] Satwika, W. F. (2020). Komitmen Indonesia dalam Mematuhi Perjanjian Kerjasama REDD+ Indonesia-Norwegia terhadap Upaya Penanganan Deforestasi dan Degradasi Hutan di Indonesia. Journal of International Relations, 6, 288–298. Retrieved from http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/jihihttp://www.fisip.undip.ac.id
[41] Sentarum, D., Barat Kredit foto, K., McLeish, M., Gingold, B., Austin, K., & Prasodjo ---, R. (2011). The World Resources Institute-www.wri.org Moratorium Indonesia: Kesempatan bagi Hutan dan Industri. World Resources Institute. Retrieved March 27, 2024, from www.wri.org
[42] Shibao, P. (2015). REDD+, Sejauh Mana Keberhasilannya di Indonesia? - Mongabay.co.id : Mongabay.co.id. Mongabay. Retrieved April 19, 2024, from https://www.mongabay.co.id/2015/04/22/redd-sejauh-mana-inisiatif-ini-berhasil-di-indonesia/
[43] STEM Prasetiya Mulya. (2019). Ini Alasan Mengapa Harus Beralih ke Energi Terbarukan - School of Applied STEM - Universitas Prasetiya Mulya. STEM Prasetiya Mulya. Retrieved March 28, 2024, from https://stem.prasetiyamulya.ac.id/ini-alasan-mengapa-harus-beralih-ke-energi-terbarukan/
[44] Winanti S, P., & Mas’udi, W. (2023). G20 DI TENGAH PERUBAHAN BESAR: MOMENTUM KEPEMIMPINAN GLOBAL INDONESIA? - Google Books. Retrieved November 25, 2023, from https://books.google.co.id/books?hl=en&lr=&id=oOKwEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA243&dq=hubungan+antara+g20+dan+isu+climate+change&ots=5f-48Wxn1z&sig=BCJK_JsWMx3zlWgRL9xJDZoZ6Fg&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false
[45] Wongkar, E. (2021). Hambatan Indonesia untuk Capai Pemenuhan Target Perubahan Iklim. Hukum Online.com. Retrieved April 30, 2024, from https://www.hukumonline.com/berita/a/hambatan-indonesia-untuk-capai-pemenuhan-target-perubahan-iklim-lt600e2b50c7b9d/?page=3
[46] Yuliartini, N. P. R., & Suwatno, D. S. R. (2022). Ratifikasi Terhadap Traktat Persetujuan Paris ( Paris Indonesia Dalam Upaya Mitigasi Dan Adaptasi. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha, 10(2), 328–337.









